04/07/2020

Rawatan Pemulihan Plantar Fasciitis Terbaik di Ipoh



Plantar fasciitis adalah penyakit yang terjadi pada jaringan yang menghubungkan tumit dengan jari kaki yang disebut plantar fascia.

 

Penyebab

  • Plantar fasciitis umumnya menyerang individu berusia 40 hingga 60 tahun.
  • Obesiti
  • Olahraga yang banyak memberi tekanan berlebih pada tumit, seperti lari jarak jauh, aerobik, dan balet.
  • Masalah pada kaki. 
  • Jenis kasut.

Simptom

·         Merasakan nyeri tumit

·       Rasa sakit lebih sering muncul di pagi hari saat penderita melangkah setelah bangun tidur, saat berdiri dalam waktu yang lama, saat berjinjit, naik tangga, atau bangun dari duduk.

·     Penderita umumnya tidak merasa sakit saat beraktivitas, namun setelah aktivitas selesai, rasa sakit akan dirasakan dan kaki dapat menjadi bengkak.


Wong Medical Centre menyediakan rawatan untuk plantar fasciitis terbaik di Ipoh. Hubungi kami untuk maklumat lebih lanjut di talian 05-3114022 / 012-4520077. #plantarfasciitis #ipohperak #kampar #gopeng #telukintan #simpangpulai #batugajah #botaniipoh #physocentre #physotherapymalaysia 


No comments:

Post a Comment